Selasa, 08 Mei 2012

semangat menghadapi realitas.

Seorang manusia terkadang belum bisa mengerti keadaan diri sendiri. Karena seorang manusia sulit untuk mengerti keadaan apa yang telah dimiliki.
Ketidak tahuan Manusia tersebut disebabkan karena belum bisa menganali dirinya sendiri.
Oleh karena itu, mari kita belajar bersama untuk menerima keadaan yang telah diberikan oleh Tuhan. Tentunya manusia pasti ada kekurangan didalam hidupnya, tetapi kekurangan yang ada di dalam diri kita ini adalah sesuatu yang tidak membuat hidup ini terbatas. Selain itu, kita harus tetap bersyukur kepada Tuhan, karena apa yang diberikan oleh Tuhan Sesuatu hal yang terbaik untuk kita semua.
Mungkin ini yang dapat saya bagikan, ada kurang dan lebihnya mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih sudah mengunjungi blog saya.
Tolong tinggalkan komentar, dan mari belajar bersama.